MAHASISWA FISIP SEMESTER 5 JURUSAN ILMU KOMUNIKASI MENGADAKAN SOSIALISASI “FROM SHY TO SHINE” KE SMKN 1 BANJARMASIN
Mahasiswa prodi Ilmu Komunikasi FISIP UNISKA semester 5 jurusan ilmu komunikasi menyelenggarakan kegiatan sosialisasi untuk siswa dan siswi administrasi perkantoran SMKN 1 Banjarmasin, Rabu (20/11). Mengusung tema from shy to shine dengan tujuan kegiatan untuk “peningkatan kemampuan public speaking dan Read more